NEWSCAIRSCORE Berita Bola Terkini

Final Piala Presiden 2024, Arema FC Menantang Borneo FC

 

Cairscore  Arema FC akan menghadapi Borneo FC di partai Final Piala Presiden 2024.  Arema FC berhasil memastikan tiket ke partai puncak setelah berhasil mengalahkan Persis Solo dengan skor 2-0. Sementara Borneo FC menyingkirkan Persija Jakarta di Semifinal dengan skor 2-1. #Cairbos

Borneo FC lebih dulu memastikan tempatnya di final setelah berhasil mengalahkan Persija Jakarta dengan skor 2-1. Sempat tertinggal lebih dulu oleh Persija Jakarta lewat gol  Firza Andika di menit ke-15,  Borneo FC comeback dan keluar sebagai pemenang lewat gol Nduwarugira di menit ke-44 dan Gavin Kwan di menit ke-90+6.

Sementara Arema FC menentukan tempatnya di partai final setelah menggulung Persis Solo 2-0. Dua gol Arema dicetak oleh Charles Lokolingoy di menit ke-59 dan menit ke- 82.

Arewna sendiri memberikan kejutan pada gelaran Piala Presiden 2024 ini. Bagaimana tidak, pada musim 2023/2024 lalu, Arema FC terseok-seok di papan bawah dan harus menanti sampai pekan terakhir untuk lolos dari jerat degradasi.

Tampil sebagai underdog, Arema FC langsung membuat kejutan. Mereka berhasil menyingkirkan Bali United Bali United, dan Madura United yang berada satu grup dengan Arema.

Berikut jadwal laga Piala Presiden 2024 :

Peringkat ke-3

Sabtu, 3 Agustus 2024
19.30 WIB
Persija Jakarta vs Persis Solo
Stadion Manahan

Final

Minggu, 4 Agustus 2024
19.30 WIB
Borneo FC vs Arema FC
Stadion Manahan

HOT NEWS

TRENDING

Manajer Manchester City Pep Guardiola Menandatangani Perpanjangan Kontrak

Setelah Kalah Beruntun Empat Kali City Diminta Menemukan Kembali Performa Terbaiknya

Cukur Leicester 3-0, Manchester United Masih Butuh Banyak Kemenangan

Bermain Imbang 1-1 Kontra Chelsea: Rekor Tanpa Kemenangan The Gunners Berlanjut di…

Manchester United 2-0 PAOK, MU Raih Kemenangan Perdana di Liga Europa Berkat…

Scroll to Top