
Kualifikasi Piala Dunia 2026, Indonesia Akan Dijamu Arab Saudi
Cairscore – Timnas Indonesia akan dijamu Arab Saudi dalam laga lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2026. Laga itu berlangsung di King Abdullah Sports City Stadium, Jumat (6/9/2024) dini hari WIB. Banyak pihak yang meragukan kemampuan Timnas Indonesia untuk mengimbangi permainan Timnas Arab Saudi. Skuad Garuda mempunyai catatan yang buruk menghadapi Green Falcons. #Cairbos
Bagi Indonesia, ini merupakan kali pertama lolos ke babak ketiga kualifikasi Piala Dunia. Sementara itu, Arab Saudi merupakan salah satu langganan Piala Dunia dengan enam kali tampil di putaran final. Dilihat posisi ranking FIFA, Indonesia terpaut jauh dengan Arab Saudi. Tim asuhan Roberto Mancini ada di posisi ke-56, sedangkan Indonesia ada di urutan ke-133.
Dari sisi rekor pertemuan, Indonesia sudah 14 kali berhadapan dengan Arab Saudi . Hasilnya, tim Merah-Putih belum pernah menang, dan hanya mampu tiga kali meraih hasil imbang serta 11 kali menelan kekalahan. Dari sisi gol yang tercipta antara kedua tim, Indonesia baru bisa enam kali menjebol gawang Arab Saudi. Sementara gawang Indonesia sudah dibobol sebanyak 37 kali.
Tapi bagaimanapun keraguan banyak pihak akan kemampuan Timnas Indonesia, nyatanya saat ini Tim Garuda sudah berada pada level yang berbeda dengan kepercayaan diri yang tinggi. Anak asuh Shin Tae-Yong telah memberikan banyak kejutan dalam perjalanannya. Bahkan situs FIFA memberi label laga yang akan berlangsung antara Arab Saudi vs Indonesia sebagai salah satu laga Kualifikasi Piala Dunia 2026 babak ketiga yang jangan sampai terlewatkan.
“Indonesia tak pernah lolos sampai tahap ini sebelumnya, dan mencapai babak ketiga Kualifikasi Piala Dunia zona Asia menjadi landmark baru untuk tim. Namun, tugas berat menunggu mereka, terutama karena mereka harus melawat ke stadion kandang Arab Saudi, King Abdullah Sports City, di Jeddah, untuk memainkan laga pertama Grup C pada 5 September,” kata situs FIFA.
-
16 Mar 2025Bayern Munich Tertahan, Bundesliga Makin Panas
-
16 Mar 2025Villarreal vs Real Madrid: 1-2
-
10 Mar 2025Ligue 1: PSG Perlebar Keunggulan di Puncak Klasemen Usai Mengalahkan Rennais 4-1
-
10 Mar 2025Serie A : Pulisic Selamatkan AC Milan dan Berbalik Unggul Atas Lecce 3-2
-
08 Mar 2025Alonso Ingin Leverkusen Melupakan Kekalahan dari Bayern dan Fokus Pada Laga Selanjutnya
-
07 Mar 2025Liga Champions : 10 Pemain Barcelona Membungkam Benfica 1-0
-
07 Mar 2025Liga Champions: Keunggulan Bayern Munich di Bundesliga Berlanjut di Liga Champions Saat Mengalahkan Leverkusen 3-0
-
06 Mar 2025Liga Champions: Dortmund Ditahan Imbang Lille 1-1 Pada Leg Pertama Lewat Gol Haraldsson
-
06 Mar 2025Liga Champions: Arsenal Mengamuk di Eindhoven dan menghancurkan Tim Tersebut 7-1 di Leg Pertama Babak 16 Besar
-
05 Mar 2025Liga Champions: Diaz Membantu Real Madrid Mengalahkan Atletico 2-1 Untuk Menginjakkan Satu Kakinya di Perempat Final
HOT NEWS
TRENDING
#CAIRSCORE #Cairbos Liga Champions : 10 Pemain Barcelona Membungkam Benfica 1-0 Cairscore – Barcelona menunjukkan kualitasnya pada laga Leg…
#CAIRSCORE #Cairbos Liga Champions: Keunggulan Bayern Munich di Bundesliga Berlanjut di Liga Champions Saat Mengalahkan Leverkusen 3-0 Cairscore –…
#CAIRSCORE #Cairbos Liga Champions: Dortmund Ditahan Imbang Lille 1-1 Pada Leg Pertama Lewat Gol Haraldsson Cairscore – Dortmund yang…
#CAIRSCORE #Cairbos Liga Champions: Arsenal Mengamuk di Eindhoven dan menghancurkan Tim Tersebut 7-1 di Leg Pertama Babak 16 Besar …
#CAIRSCORE #Cairbos Liga Champions: Diaz Membantu Real Madrid Mengalahkan Atletico 2-1 Untuk Menginjakkan Satu Kakinya di Perempat Final Cairscore…
-
Kylian Mbappe Resmi Diperkenalkan Sebagai Pemain Baru di Real Madrid
-
Gol Martinez di menit ke-112, Antarkan Argentina Menjadi Juara Copa Amerika 2024
-
Olimpiade Paris 2024: Spanyol Menjaga Peluang Kawinkan Gelar setelah Bantai Jepang 3-0
-
Prediksi Final Piala Eropa 2024 Head to Head Spanyol vs Inggris
-
Premier League Musim 2024/2025 Segera Dimulai
-
Prancis Menyusul Mesir ke Semifinal Sepak Bola Olimpiade Paris 2024
-
Laga Ujicoba, Chelsea Dipermalukan Celtic Dengan Skor 4-1
-
Gol Semata Wayang Jens Raven Antarkan Indonesia Juara Piala AFF U-19 2024
-
Gol Lamine Yamal dinobatkan Sebagai Gol Terbaik di Piala Eropa 2024
-
Final Piala Presiden 2024, Arema FC Menantang Borneo FC
-
Juventus Pulang Bawa Tiga Poin dari Markas Verona Dengan Kemenangan 3-0
-
Piala AFF U-16 2024 : Garuda Muda Libas Vietnam 5-0
-
Pertandingan 8 Besar Copa America 2024, Argentina dan Brasil Tidak Bertemu di Awal
-
Kemenangan Inggris Diwarnai Penalti Kontroversi dan Gol Injury Time
-
Laga Perdana Ligue 1, PSG Gulung Le Havre 4-1
-
Piala Europa : Setan Merah Ditahan Imbang Twente 1-1 di Old Trafford
-
Timnas Indonesia U-19 Kembali Berjaya, Tekuk Kamboja 2-0
-
GOAT Messi, Pemegang Rekor Peraih Tropi Terbanyak
-
Tanpa Cristiano Ronaldo, Al Nassr Dicukur 4-0 Oleh Porto
-
Prediksi Final Copa Amerika 2024, Head to Head Argentina vs Kolombia