Rekor Tak Terkalahkan Bayer Leverkusen Berlanjut , Vfl Bochum Dibantai 5-0 Tanpa Ampun
Cairscore – Klub sepakbola Jerman, Bayer Leverkusen mencatat prestasi yang fenomenal dengan mencapai rekor tak terkalahkan dalam 50 pertandingan berturut-turut. Pada pertandingan Minggu malam, (12/5/2024), bertandang ke markas Bocham, pasukan Xabi Alonso meraih kemenangan 5-0 tanpa balas. Dengan capaian mengesankan yang menjadikan tim terkuat di daratan Eropa, Leverkusen telah menandai dirinya sebagai kekuatan tak terbantahkan di Bundesliga. #Cairbos
Rekor tak terkalahkan yang dicapai oleh Bayer Leverkusen tidak hanya menunjukkan konsistensi mereka, tetapi juga kemampuan adaptasi serta kualitas tim secara keseluruhan. Di bawah manager Xabi Alonso dan permainan tim yang didukung skuad yang penuh dengan bakat, klub ini telah menjadi mimpi buruk bagi lawan-lawannya.
Pertandingan melawan Vfl Bochum menjadi pembuktian kekuatan serangan Leverkusen dan ketangguhan pertahanan mereka. Dengan gaya permainan yang menyerang dan dinamis, mereka berhasil mencetak lima gol tanpa balas, menunjukkan dominasi mutlak di lapangan. Lima Gol Die Werkself disumbangkan oleh lima pemain berbeda dapa laga tersebut.
Gol kaki kiri dari Patrick Schick dan eksekusi penalti Victor Boniface pada menit tambahan babak pertama membuat Bayer Leverkusen menutup paruh pertama dengan keunggulan 2-0.
Memasuki babak kedua, pasukan Xabi Alonso tidak mengendurkan serangannya. Giliran Amine Adli, Josip Stanisic, dan Alex Grimaldo yang bergantian mencatatkan namanya di papan skor dan membuat keunggulan Leverkusen menjadi 5-0. Gol Grimaldo yang dicetak setelah menit ke-90 juga semakin mengokohkan predikat Leverkusen yang gemar mencetak gol di masa injury time.
Berkat kemenangn atas Bocham ini, Leverkusen semakin dekat dengan status tim tak terkalahkan di kompetisi 2023/2024, di Bundesliga sendiri dari 33 laga, Leverkusen telah mencatatkan 27 kemenangan dan 6 laga imbang, dengan sisa 1 laga lagi dan mengumpulkan 87 poin.
Florian Wirtz dkk, juga masih menyisakan dua laga di kompetisi yang berbeda pada musim ini. Jika Leverkusen bisa menyapu bersih total 3 laga tersebut, tidak hanya memperpanjang rekor tak terkalahkan mereka yang sekarang sudah mencapai yang ke-50, tapi akan menjadi sejarah pencapaian yang sangat sulit dicapai bahkan mungkin mustahil disamai oleh klub lainnya di Bundesliga bahkan daratan Eropa.
-
12 Sep 2024UEFA Nations League : Harry Kane Brace, Inggris Tundukkan Finlandia 2-0
-
11 Sep 2024Brasil dan Argentina Kompak Kalah Pada Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
11 Sep 2024Tajamnya Tim Samurai Biru, Cetak Dua Belas Gol Dalam Dua Laga
-
11 Sep 2024Skuad Garuda Kembali Tahan Tim Unggulan, Australia, Pada Duel di Stadion Utama Gelora Bung Karno
-
10 Sep 2024UEFA Nations League, Prancis Kemas Tiga Poin Setelah Tundukkan Belgia 2-0
-
10 Sep 2024Gli Azzurri Raih Kemenangan Keduanya, Sementara Nyaman Di Puncak Group A2
-
09 Sep 2024Sepuluh Pemain Spanyol Hancurkan Swiss 4-1
-
09 Sep 2024Gol Ronaldo Menjadi Penentu Kemenangan Portugal Kontra Skotlandia pada lanjutan UEFA Nations League
-
07 Sep 2024Spanyol vs Serbia 0-0, Matador Start Kurang meyakinkan di UEFA Nations League
-
07 Sep 2024Tekejut Lewat Gol 12 Detik Prancis, Italia Comeback dan Memastikan Kemenangan 3-1
HOT NEWS
TRENDING
Start Meyakinkan Erling Haaland Mengejar Hat-trick Top Score di Liga Inggris Cairscore – Erling Haaland sudah mengemas tujuh gol…
North-West Derby, Manchester United Dibantai di Kandang 3-0 Oleh Liverpool Cairscore – Tuah Old Trafford mulai menipis untuk MU.…
Haaland Kembali Cetak Hat-trick, Kali Ini West Ham United Jadi Korban Ketangguhan The Citizens Cairscore – Erling Haaland kembali…
Premier League : Arsenal Ditahan 1-1 Oleh Brighton di Kandang Cairscore – Pekan ketiga Premier League 2024/2025 melangsungkan duel…
Kejutan Garuda Muda Mampu Taklukan Tim Tango U-20 2-1 Cairscore – Timnas Indonesia U-20 memberikan kejutan dalam ajang Seoul…
-
Erling Haaland Bersinar Bersama Manchester City dan Kembali Raih Sepatu Emas Musim Ini
-
Brasil ditahan Imbang Amerika Serikat 1-1
-
Jadwal Final dan Top Skor Liga Champions 2023/2024
-
Erling Haaland Jadi Mimpi Buruk Wolves Setelah Quattrick di Pesta The Citizens 5-1
-
Real Madrid Menang 2-1 atas Bayern Muenchen dan Melaju ke Final Liga Champions
-
Madrid Merayakan Gelar La Liga setelah Barcelona Terpeleset Lawan Girona
-
Al Nassr Hancurkan Al Wahda 6-0, Cristiano Ronaldo Berjaya dengan Hat-Trick
-
Prediksi Final Piala FA: Head to Head Antara City vs Manchester United
-
Turunkan Pemain Pelapis, PSG Menang 2-1 atas Nice
-
Laga Sengit Aston Villa vs Liverpool Berakhir Imbang
-
Al Nassr menang 4-2 Al Itihad, Cristiano Ronaldo Cetak Rekor
-
Persaingan Terketat di Grup E Euro 2024, Setelah Belgia Mampu Bungkam Romania 2-0
-
Borussia Dortmund Kembali ke Final Liga Champions Setelah Menyingkirkan PSG
-
Manchester United Raih Juara Piala FA
-
Tampil Impresif di Babak Kedua, Madrid Berondong Cadiz 3-0
-
Laga Persahabatan Newcastle vs Tottenham Berakhir Imbang 1-1
-
City vs Tottenham: 2-0, The Citizens Semakin Dekat dengan Gelar Juara
-
Torino vs AC Milan: Rossoneri Terkapar 3-1 di Stadio Olimpico Grande Torino
-
Madrid menutup musim dengan hasil seri 0-0 kontra Real Betis, Girona bantai Granada 7-0
-
Drama Penentuan Juara di Pekan Terakhir Liga Inggris: Arsenal atau Manchester City